You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Saluran Jalan Karang Tengah Raya Dikuras Sepanjang 300 Meter
....
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Saluran di Jalan Karang Tengah Raya Dikuras

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan menguras saluran di Jalan Karang Tengah Raya, RT 04/03, Lebak Bulus, Cilandak.

Sedimentasi lumpur di saluran tersebut sudah tebal, sehingga harus dikuras

Kepala Seksi Pemeliharaan Suku Dinas SDA Jakarta Selatan, Junjung mengatakan, pengurasan saluran yang memiiki tinggi 120 sentimeter dan lebar 60 sentimeter ini dilakukan atas permintaan warga.

"Sedimentasi lumpur di saluran tersebut sudah tebal, sehingga harus dikuras," ujarnya, Selasa (2/8).

Saluran Air di Depan Gedung BNPB Dikuras

Menurut Junjung, tebalnya lumpur yang mengendap pada saluran membuat aliran air tidak mengalir lancar. Imbasnya, saat turun hujan, kawasan sekitar menjadi kerap tergenang.

Dalam pengurasan saluran ini, pihaknya mengerahkan delapan personel yang mulai mengangkut lumpur sejak 27 Juli 2022 lalu.

"Pengurasan dikerjakan sepanjang 300 meter. Diperkirakan selesai tiga bulan ke depan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye4498 personDessy Suciati
  2. Rano Ajak PPSU dan Petugas Gulkarmat Nobar Film

    access_time08-05-2025 remove_red_eye1359 personBudhi Firmansyah Surapati
  3. Pemprov DKI-Kabupaten Karawang Perkuat Kerja Sama Pangan

    access_time06-05-2025 remove_red_eye1302 personDessy Suciati
  4. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1292 personFakhrizal Fakhri
  5. Dilantik Jadi Kadiskominfotik, Budi Awaluddin Naik Transjakarta ke Balai Kota

    access_time07-05-2025 remove_red_eye1264 personFolmer

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik